Dan barangsiapa yang mengerjakan kejahatan dan menganiaya dirinya, kemudian ia mohon ampun kepada Allah, niscaya ia mendapati Allah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.
Ikatlah Ilmu (Catatlah) Ilmu Dengan Menulisnya
(Hadits Riwayat Ibnu Abdil Barr)
HR TIRMIDZI
Wahai manusia,
tebarkanlah salam, bagikanlah makanan,
dan shalatlah pada waktu malam
ketika orang orang sedang tidur,
niscaya kalian pasti masuk surga dengan selamat
QS YUNUS 26
Bagi orang-orang yang berbuat baik,
Ada pahala yang terbaik (surga)
Dan tambahannya (kenikmatan melihat Allah).
Dan wajah mereka tidak ditutupi debu hitam
Dan tidak (pula) dalam kehinaan.
Mereka itulah penghuni surga,
Mereka kekal di dalamnya.