AGAR ALLAH MENUTUP AIB KITA - NOMOR 1 MUDAH DIKERJAKAN
Bismillahirohmanirohim
Baca Juga:
Berapa banyak kejadian yang mana banyak orang memprovokasimu, dan membuatmu marah, dan mereka berusaha untuk mengeluarkan apa saja yang ada dipuncak akalmu, mereka akan memprovokasimu
Dan mereka ingin engkau mengeluarkan kata kata yang tidak baik
Dan mereka ingin engkau mengeluarkan emosi yang ada di dada
Dan agar engkau memaki, menghina dan melawan
Diantara sebab Allah menutup aib kita adalah karena kita menahan amarah
1. HR Tabrani
Barangsiapa yang menahan amarahnya, maka Allah menutup aibnya
HR Tabrani
Tahan amarahmu, tahan dia, barangsiapa yang menahan amarahnya maka hadiahnya adalah sebagaimana dia telah menahan amarah dihatinya, maka Allah menutup aibnya di dunia dan akhirat
Siapa yang menahan amarahnya, maka hadiahnya adalah sebuah hadits yg dihasankan oleh Al Albani bahwa Allah menutup aib mu
Kita tidak mungkin mengendalikan orang banyak, tapi
aku mampu menahan amarah,
aku mampu menutup aib orang lain dari lisanku
dan jika engkau menutup aib orang lain, maka Allah akan menutup aib kita, inilah ibadah yang tidak bisa dilakukan kecuali orang orang besar
Baca Juga:
Demi Allah seandainya bukan karena Allah yang menutup aib kita, maka kita akan berjalan penuh malu dihadapan orang banyak
Sesungguhnya Allah Ta’ala mendekatkan seorang mukmin kepada-Nya, lalu Allah menutupkan untuk hamba tersebut penutup-Nya. Allah bertanya kepadanya, ‘Apakah kamu mengetahui dosa ini? Apakah kamu juga mengetahui dosa ini?’ Hamba itu pun mengatakan, ‘Ya, wahai Rabbku.’ Sampai kemudian ketika Allah Ta’ala meminta dia agar mengakui dosanya dan dia pun menyangka dirinya akan celaka, maka Allah Ta’ala mengatakan kepadanya, ‘Aku telah tutup dosa itu padamu di dunia, dan pada hari ini Aku ampuni dosamu.'”
(HR. Bukhari)
Ya Allah, masukkanlah kami kedalam surga tanpa hisab dan azab,
Aamiin
Rahman - Setyani