Bismillahirohmanirohim
Manusia selalu mencari kebahagiaan, dimana letak bahagia itu ?
Pada harta ? tidak
Dengan bersenang senang memuaskan syahwat ? tidak
Umur yang panjang ? tidak
Badan yang sehat ? tidak
lalu dimana ?
Bahagia hanya dengan beramal shalih
Barangsiapa yang mengerjakan amal saleh, baik laki-laki maupun perempuan dalam keadaan beriman, maka sesungguhnya akan Kami berikan kepadanya kehidupan yang baik (di dunia) dan sesungguhnya akan Kami beri balasan kepada mereka dengan pahala yang lebih baik dari apa yang telah mereka kerjakan (di akhirat).
QS An Nahl 97
Hidup yang bahagia ini adalah hidup dengan ilmu yang bermanfaat dan beramal shalih, inilah hidup yang bahagia
Baca Juga:
NA Rahman - Setyani