Ticker

6/recent/ticker-posts

#1 KETIKA ORANG BERTAKWA BERBUAT DOSA

KETIKA ORANG BERTAKWA BERBUAT DOSA

#1 KETIKA ORANG BERTAKWA BERBUAT DOSA

133 Bersegeralah kamu mencari ampunan dari Tuhanmu dan mendapatkan surga yang luasnya seluas langit dan bumi yang disediakan bagi orang-orang yang bertakwa, 134 (yaitu) orang-orang yang berinfak, baik di waktu lapang maupun sempit, dan orang-orang yang menahan amarahnya dan mema'afkan (kesalahan) orang lain. Allah menyukai orang-orang yang berbuat kebaikan. 135 Dan (juga) orang-orang yang apabila mengerjakan perbuatan keji atau menzalimi diri sendiri, segera mengingat Allah, lalu memohon ampunan atas dosa-dosanya, dan siapa lagi yang dapat mengampuni dosa-dosanya selain Allah ? Mereka pun tidak meneruskan perbuatan dosa itu, sedang mereka mengetahui.
QS Ali Imran 133 - 135

Ayat ini menjelaskan bahwa orang bertakwa itu bukan orang yang bebas dari dosa

Setiap anak Adam pasti berbuat salah dan sebaik-baik orang yang berbuat kesalahan adalah yang bertaubat. 
HR Tirmidzi 2499

Baca Juga:
 
Dan orang bertakwa jika berbuat dosa segera bertaubat, ia langsung hentikan dosanya, dan ia memperbanyak istighfar 

Beruntunglah bagi orang yang mendapatkan didalam catatan amalnya istighfar yang banyak.
(HR. Ibnu Majah, no. 3818)
 






NA Rahman - Setyani